- 523 orang melihat ini
Belajar Produk Jasa Perbankan & Sukses Berkarir Di Dunia Perbankan
Tentang Workshop
Hai Teman Belajar! Anda memiliki keinginan untuk bekerja di dunia perbankan? Kelas ini dapat menjadi solusi tepat untuk Anda. Untuk dapat berkarir di dunia perbankan banyak hal yang perlu diketahui dan dipersiapkan. Dalam kelas ini, Anda akan belajar berbagai hal mengenai dunia perbankan. Jadi tunggu apa lagi? Ayo ikuti kelas ini untuk mendapatkan pengetahuan tentang produk jasa perbankan dan sukses berkarir di dunia perbankan!
SIAPA YANG HARUS MENDAFTAR
- Para pencari kerja & Fresh Graduate
- Orang yang ingin sukses di Industri Perbankan
- Semua orang yang ingin meningkatkan skill pengetahuan tentang produk jasa perbankan dan sukses berkarir di dunia perbankan
Poin Materi Belajar
- Konsep dan Prinsip Pemasaran dan Penjualan Produk dan Jasa Perbankan
- Hubungan Program dan Strategi Pemasaran dan Penjualan Produk dan Jasa Perbankan
- Membuat Strategi Penetrasi Pemasaran dan Penjualan Tingkat Operasional Dan Korporasi
- Merumuskan Program Penetrasi Pasar dan Account Management
- Memahami Jenis-jenis Account dari segi profitablity
- Teknik merumuskan program penetrasi pasar yang nge-link dengan account management.
- Market Analysis dan Sales Plan
- Market Analysis – STP & 4P Model, Mapping Bisnis Cabang
- Pembuatan List of Prospect Customer
- Target KPI per AO ditentukan
- Knowing Your Customer: Memahami Kebutuhan Customer
- Proses Penjualan Produk dan Jasa Perbankan
- Tips dan trik sukses karir di dunia perbankan
- Final test
Jadwal Kelas
Tentang Pengajar
-
Andriarto adalah seorang konsultan, praktisi dan trainer dari Magenta-LDCC. Pengalaman beliau sangat luar biasa di bidang manajemen risiko perbankan, beliau adalah satu senior di salah satu Bank BUMN. Beliau juga adalah seorang trainer di OJK. Bapak Andriarto juga menangani konsultan perbankan di Indonesia
Harga termasuk:
- E-Module
- Live Mentoring
- E-Certificate
Sertifikat
Bentuk Sertifikat: Elektronik
Tipe Sertifikat: Sertifikat Kehadiran
Yang perlu disiapkan
- Smartphone atau laptop
- Koneksi internet yang stabil pastikan koneksi internet 4G
- Mengunduh aplikasi zoom
- Alat tulis